Selling Day : Dalam kelas Kewirausahaan, awalnya mahasiswa dipancing untuk menemukan ide atas permasalahan yang dialami oleh calon segmen pasar, kemudian munculah suatu produk. Produk yang berupa prototipe kemudian dicoba diujicoba ke segmentasi sampel kecil. Setelah produk layak, packaging layak, harga bersaing, kemudian produk diujicobakan ke pasar yang lebih besar dan heterogen. Hasil dari selling...Read More