Jum’at 2 Juni 2023 Universitas Nasional Karangturi melakukan sosialisasi mengenai kurikulum Merdeka Belajar dengan OBE atau lebih dikenal dengan sistem pendidikan kurikulum pembelajaran berorientasi luaran yang sudah terimplementasi dengan kegiatan MBKM dengan Narasumber Bp Harjanto Setiawan, Ph.D. dari Universitas Atma Jaya Jogjakarta
