Jum’at, 31 Maret 2023 Rektor Universitas Nasional Karangturi dra. Lusiawati Dewi, M.Sc. membuka acara perdana sarasehan bersama di tahun 2023 ini guna memberikan semangat dan motivasi untuk warga kampus baik mahasiswa maupun tendik. Acara sarasehan diisi oleh CEO PT Marifood sekaligus ketua Yayasan Pendidikan Nasional Karangturi dengan materi SDM yang cerdas, kreatif, dan profesional di...Read More